Dalam rangka Harkamtibmas, Polsek Bancar Polres Tuban Jatim melaksanakan kegiatan Dialogis Kamtibmas bersama warga.
Pada kesempatan siang itu dilakukan oleh salah satu anggota Bhabinkamtibmas Brigadir Launa Surya G. melaksanakan kegiatan Dialogis bersama warga desa Latsari kecamatan Bancar Tuban.
Dalam giatnya bhabinkamtibmas berpesan untuk selalu waspada terhadap segala tindak kriminalitas juga mendukung tugas kepolisian dalam menjaga keamanan di desa.
Warga merespon positif pesan yang disampaikan oleh bhabinkamtibmas, kita akan bersama warga yang lain menjaga keamanan desa supaya selalu aman kondusif.
Discussion about this post